Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) Capai 97,8 Persen Target Tahun 2024

Dalam menghadapi sisa waktu yang ada hingga akhir tahun, Menteri AHY menegaskan pentingnya memastikan bahwa setiap daerah memanfaatkan kesempatan ini sebaik-baiknya. “Kami akan terus memantau dan mengevaluasi progres di lapangan untuk memastikan target akhir tahun dapat tercapai,” tambahnya.

Dengan pencapaian yang telah diraih sejauh ini, diharapkan program PTSL dapat memberikan dampak positif yang luas bagi masyarakat Indonesia, melalui penertiban administrasi pertanahan dan peningkatan kesejahteraan.

(N/014)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *